1.1 Visi Misi dan Tujuan

Menjadi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam yang unggul dalam sinergi Sosio-eco-techno-preneurship berlandaskan nilai-nilai keislaman dan keindonesian. 

 

Sumber : Statuta Institut Agama Islam Negeri Metro Pasal 3

  1. Membentuk sarjana yang memiliki pengetahuan keislaman,inovatif, humanis, dan mandiri;
  2. Mengembangkan nilai-nilai keislaman dalam pelaksanaan pendidikan, penelitian, dan pengambdian pada masyarakat; dan
  3. Melaksanakan sistem tata kelola manajemenkelembagaan yang berkualitas.

 

Sumber : Statuta Institut Agama Islam Negeri Metro Pasal 4

  1. Menyediakan akses yang lebih luas bagi masyarakat untuk memperoleh pendidikan tinggi;
  2. Menghasilkan sumber daya masusia terdidik yang islami, berkarakter, mandiri, dan kompetitif
  3. Menghasilkan karya-karya ilmiah yang berkualitas dan bermanfaat bagi masyarakat; dan
  4. Terwujudnya sistem tata kelola yang profesional dan akuntabel.

 

Sumber : Statuta Institut Agama Islam Negeri Metro Pasal 5